kenapa saya membuat karya ini ? : karya ini adalah perjalanan hidup saya dari saya terbangun
hingga saat ini. saya memiliki latar belakang keluarga yang berbeda dari yang lain nya,
saya berdiri di atas perbedaan beberapa banyak keluarga saya adalah mayoritas berbeda agama,
saya dari kecil di hadap kan dengan perbedaan ,dan itu terjadi seperti layak nya manusia normal,
ibu jawa bapa papua cukup membuat saya mengerti ini semua , dengan ibu yang lembut dan bapa yang tegas.
cukup membuat saya paham dan mengerti apa itu hidup
saya membuat karya ini dengan judul “pilihan ku untuk menangis” :”saya disini bercerita tentang perbedaan
yang saya rasakan setiap hari nya dari saya kecil ,karya ini bercerita tentang perbedaan yang berada
dalam keluarga ,peperangan yang terus menerus dan demokrasi yang tersiksa , aku berharap dan berdoa
saat ada pengadilan di keluarga tidak ada yang saling membunuh karna harta , kebebas dan yang di berikan
membuat masalah yang terjadi semakin membuat kesakitan di sini , aku hanya tau d printah umtuk tunduk
tanpa di ajari caranya bertunduk”
di karya ini saya bercerita tentang keluarga , saya menemukan ini saat saya di hancurkan di sekolah saya sendiri.
saya 3 tahun di sekolah menengah atas. untuk ini semua saya tidak bisa bercerita dengan 1-2 karya
karna saya bebrapa kali ingin tau dan sangat ingin mati , dengan tekanan selama 3 tahun saya tidak bisa bercerita
kepada keluarga karna bapak saya yang tegas dan membuat saya berdiam sendiri disana. dengan berat badan 106 kg
membuat saya menjadi banyak target kesalahan , beberapa kali aku berdanai dengan diri sendiri layak nya laki laki jantan
namun disitu juga saya bukan siapa siapa di kota besar itu , aku hanya ingin mencoba menceritakan ini semua
melalui karya karya ini , bagaimana saya berdamai dan bagaimana saya mencintai keluarga saya
saya sangat berterimakasih kepada ibu dan bapa dan kuas , kanvas
Instagram : Brian xsas
Leave a Comment